Kamis, 05 September 2019

PENGAJARAN SISKOM &TLJ SMK TARUNA Ganjil/Genap 2019-2020

Matapelajaran yang diampu pada semester ini adalah siskom dan TLJ. Siskom atau sistem komputer, adalah mata pejaran yang ada di semester 1, di SMK taruna mandiri pekanbaru. Pelajaran ini membahas mengenai konversi bilangan. Adapun bilangan yang di konversi adalah bilangan digital-hexadesimal desimal- oktal, desimal ke biner, dan selanjutnya. Mata pelajaran ini bermanfaat bagi siswa untuk pengembangan pembelajaran jaringan komputer. karena siswa akan lebih memfokuskan diri ke dalam mata pelajaran jaringan komputer nantinya, sebagai kompetensi dasar keahlian siswa. 
X TKJ I







Sementara itu TLJ atau dikenal sebagai teknologi layanan jaringan, matakuliah ini lebih dilihat sebagai matapelajaran yang berorientasi pada layanan jaringan dan penggunaan profider layanan jaringan. Profider layanan jaringan ini adalah sebagai penyedia jaringan, sebagai contoh CDMA, GSM, GPRS, 3G, 4G dan sebagainya. yang akan dipraktekan oleh anak-anak pada matapelajaran ini adalah bagaimana memanfaatkan software paket tracer cisco sebagai bahan simulai teknologi layanan jaringan, kemudian memanfaatkan aplikasi zoiper untuk praktek teknologi layanan jaringan. 






Kemudian disesi terakhir Siswa akan diminta untuk membuat dan mengembangkan sebuah maket BTS mini, dimana BTS ini berfungsi sebagai alat peraga proses dalam menangkap sinyal pada jaringan. pakdebi

0 komentar:

Posting Komentar